Khasiat Lemon
Jeruk lemon dan manfaatnya sudah lama dikenal luas, khususnya popularitas jeruk lemon dan manfaatnya untuk kesehatan serta khasiat jeruk lemon untuk kecantikan. Khasiat jeruk lemon untuk kecantikan sendiri bermacam-macam. Kandungan gizi lemon tinggi akan vitamin C, serat, serta senyawa bermanfaat lain. Kandungan gizi lemon ini mempromosikan khasiat jeruk lemon untuk kesehatan. Keunggulan lemon berkaitan dengan efektifitas “detoks”nya.
Khasiat jeruk lemon untuk kesehatan antara lain:
- Baik untuk kesehatan jantung
- Menurunkan berat badan
- Baik bagi kelancaran pencernaan
- Mencegah batu ginjal
- Mencegah anemia
Manfaat buah lemon untuk kecantikan diantaranya menurunkan berat badan. Sebuah teori menyebutkan bahwa manfaat buah lemon untuk kecantikan ini terutama berkaitan dengan manfaat kulit lemon. Manfaat kulit lemon yang dianggap mengandung pektin dinilai berperan dalam manfaat ini. Teori lain menyebutkan bahwa senyawa tanaman dalam kandungan buah lemon yang berperan dalam mempromosikan manfaat buah lemon untuk kecantikan sebagai cara menurunkan berat badan. Diketahui pula bahwa asam sitrat dalam kandungan lemon dapat menangkal batu ginjal.
Konsumsi 125 ml sari jeruk lemon yang memiliki asam sitrat dalam kandungan lemon setiap hari merupakan manfaat jeruk lemon untuk kesehatan dalam mengatasi masalah ini. Kegunaan lemon yang lain adalah dapat memperkuat asimilasi ferum di dalam tubuh. Masalah hambatan asimilasi ferum di dalam tubuh dapat diperbaiki dengan mengonsumsi jeruk lemon. Sehingga manfaat jeruk lemon sangat baik untuk mencegah anemia. Kegunaan lemon ini sangat menguntungkan dalam persiapan persalinan.
Di samping itu, lemon juga berkhasiat untuk:
- Pemulihan
- Antivirus
- Antibakteri
- Anti-mual, dsb.
Sedangkan manfaat lemon untuk kecantikan antara lain:
- Sebagai pelembab
- Mencerahkan
- Mengatasi komedo
- Memutihkan gigi
- Penghilang kilap minyak pada wajah
- Merawat kelembutan bibir
- Menguatkan kuku
- Membuat rambut berkilau
Dengan khasiat lemon sebagai antibakteri yang kuat, maka salah satu manfaat buah lemon untuk wajah sebagai manfaat lemon untuk kecantikan adalah efektif dalam melawan bakteri yang memicu jerawat. Di samping itu, manfaat lemon untuk kulit yang tinggi vitamin C tentu saja dapat mencerahkan kulit. Manfaat buah lemon untuk wajah yang lain adalah dapat mengatasi komedo. Kandungan asam sitrat juga mendukung manfaat lemon untuk kulit dalam menghilangkan minyak pada wajah.
Metode pemanfaatannya:
- Minyak esensial lemon. Ramuan yang paling berkhasiat dari lemon bagi kulit serta rambut yaitu minyak esensial. Namun perlu diingat, bahwa perlu mengencerkan minyak esensial ini dalam minyak sayur contohnya minyak almond maupun dalam krim bernutrisi misalnya krim Nivea Soft. Takaran minyak esensial berbanding minyak sayur maupun krim adalah 1:4.
- Jus lemon. Jus buah bermanfaat dalam perawatan serta pengobatan tertentu, dengan pemakaian lokal. Dikonsumsi rutin secara oral agar merasakan khasiatnya lebih efektif. Untungnya lemon bisa dinikmati sepanjang waktu sebab sejumlah jenisnya selalu panen sepanjang tahun. Primofiori panen serta bisa dinikmati mulai September sampai Desember, limoni mulai Desember sampai Mei selanjutnya mulai Mei sampai September giliran Verdelli.
Kontraindikasi
Sudah disebutkan, bahwa takaran minyak esensial lemon adalah seperempat dari campuran ramuan kecantikan Anda. Karena lemon bersifat fotosensitif. Artinya Anda tidak boleh terpapar sinar matahari setelah mengaplikasikannya pada kulit karena berisiko flek. Minyak atsiri lemon bisa dinikmati ibu hamil serta anak-anak di atas setahun. Pastikan minum jus lemon sesegera mungkin, sebab khasiatnya memudar bila kontak terlalu lama dengan udara.
Manfaat lemon yang lain:
- Menangkal virus saat musim dingin. Minyak atsiri lemon bersifat antivirus yang begitu aktif saat tersebar di udara. Sehingga bisa menangkal epidemi gastroenteritis serta flu yang banyak muncul di awal tahun.
- Mengatasi mual. Kandungan limonene pada lemon membantu mengatasi rasa mual. Dalam mengatasi mual hamil, mabuk perjalanan maupun keletihan sejenak, minumlah campuran setetes minyak esensial lemon dengan satu sendok teh madu atau gula. Tidak boleh lebih dari 5 kali sehari. Dalam meredakan mual karena tingginya fungsi liver, campurkan 5 tetes minyak esensial lemon dalam satu liter air, bisa diminum sepanjang hari.
- Mengendurkan kecemasan serta insomnia. Lemon bersifat sedatif. Merupakan obat penenang yang bisa Anda gunakan secara difusi maupun inhalasi. Secara inhalasi, oleskan 3-4 tetes minyak esensial lemon pada tisu lalu hirup.
- Untuk penyakit yang lebih parah. Konsumsi teratur buah jeruk secara umum serta lemon secara khusus dapat menurunkan risiko munculnya kanker tertentu, terutama paru-paru, lambung, laring, kerongkongan serta kolon. Dengan pemakaian tertentu, lemon pun bisa mencegah proliferasi metastasis, pada masalah kanker yang nyata.
Kandungan buah lemon yang tinggi vitamin C dapat menurunkan risiko penyakit jantung serta stroke. Karena flavonoid yang dikandungnya serta bisa meningkatkan vasodilatasi, lemon menurunkan risiko penyakit kardiovaskular serta menurunkan kolesterol. Agar memperoleh manfaat ini, minum jus lemon secara rutin serta terukur, yaitu kira-kira 4 lemon setiap pekan.
Manfaat untuk kulit
Sifat antimikroba lemon membuat lemon efektif sebagai senjata melawan jerawat, eksim, serta sebum berlebih. Caranya, campurkan setetes minyak esensial lemon dengan 4 tetes minyak almond manis, argan atau VCO, lalu oleskan pada wilayah kulit yang bermasalah.
Manfaat untuk rambut
Karena khasiat antimikrobanya, lemon membersihkan rambut berminyak, mengurangi produksi sebum berlebih pada kulit kepala, serta mengurangi ketombe. Lemon pun menambah kilau rambut dengan mengencangkan sisiknya. Oleh karena itu lemon banyak dijadikan komponen sampo. Untuk mengatasi rambut Anda yang berminyak maupun berketombe, campurkan 2 tetes minyak esensial lemon pada sampo Anda. Anda pun dapat mencampur jus lemon dengan satu liter air lalu membasuh rambut Anda dengan campuran tersebut.
Referensi :
- Healthline: benefits of lemon : https://www.healthline.com/nutrition/6-lemon-health-benefits
- Women’sHealth: benefits of lemon for beauty : https://www.womenshealthmag.com/beauty/a19934865/uses-for-lemons/
- Healthline: lemon peel benefits : https://www.healthline.com/nutrition/lemon-peel